RPMKonten / RPM Konten, Apa Itu?

Hmmm.. Dari tadi pagi ada satu hal yang sedikit mengusikku..  Di Twitter banyak sekali tweet tentang #RPMKonten dan #tolakRPMKonten. Sebenarnya aku juga masih belum ngerti apa sih RPM Konten itu, tapi berdasar yang aku lihat dari tweet orang-orang, gosipnya salah satu isi pasalnya adalah adalah pengguna Facebook dan Twitter harus menggunakan nama sesuai akte kelahiran ke dalam akun Facebook/Twitter mereka.  Glek…

Tapi entahlah, aku juga masih belum tahu kebenarannya. Tapi kalau beneran seperti itu, hilang sudah kebebasan kita di dunia internet 🙁 Semoga itu hanya isu.. Kalau ada yang tahu link yang berguna sehubungan RPMKonten / RPM Konten, silahkan sharing ya.. 🙂

Update:
Sudah masuk kaskus neh ^^ Cek di sini (via Oliph)
Kalau mau baca dokumennya, donlod aja di sini (via Anggri)

Leave a Comment

Your email address will not be published.